PTBA Tertahan di Area Resisten Kuat, Mampukah Menuju 1700an?

Sesuai dengan ulasan PGAS sebelumnya: 'PGAS Berhasil Mencapai Target Minor, Potensi Menuju 1400an?' saham ini berhasil menguat mencapai target major kami di 1450 dan berkonsolidasi sehat diatasnya.

Kali ini, PGAS tertahan di area resisten kuat di 1540 yang dulunya juga menjadi area tertinggi sebelumnya pada 16 Februari (box merah). Jika kedepannya saham ini berhasil menembus dan berkonsolidasi diatas area resisten tersebut, maka terbuka peluang kenaikan yang lebih tinggi menuju 1720 dengan minor target 1600. Harga yang berada diatas rangkaian moving averagenya menunjukan saham ini berada dalam tren kenaikan jangka menengah - panjang.

Trading plan : Buy jika break resisten 1540. Stoploss level 1445. (Terdapat potensi support baru di level 1480, ikuti pergerakan supportnya di watchlist GSPRO Anda)

Disclaimer ON
Technical IndicatorsTrend Analysis

We Build Profitable Traders | Visit: galerisaham.com/pro/
Aynı zamanda::

İlgili yayınlar

Feragatname