CAD/CHF H1 Potensi Bearish setelah Breakout Symmetrical Triangle

Pada timeframe H1, pasangan CAD/CHF membentuk pola symmetrical triangle dengan potensi pergerakan bearish. Setelah breakout dari bagian bawah pola ini, harga menunjukkan tanda-tanda retest terhadap garis support yang kini berfungsi sebagai resistance. Area breakout diidentifikasi dengan rectangle berwarna oranye pada chart. Sementara area retest ditandai dengan rectangle berwarna ungu.

Konfirmasi penurunan lebihh lanjut terlihat dari retest ini, dimana harga berpotensi untuk kembali memantul ke bawah. Target harga ditetapkan di level 0.623 hingga 0.621, dengan stop loss yang disarankan jika harga kembali masuk ke dalam area symmetrical triangle, yang akan menunjukkan false breakout dari skenario bearish ini.
Bearish PatternsbreakoutCADCADCHFChart PatternschfForexsymmetricalTrend AnalysisTriangle

Feragatname